Di Muka Bumi ini terdapat Jutaan pulau, baik pulau besar
maupun pulau kecil. Beberapa di antaranya terdapat pulau dengan bentuk yang
unik dan membuat wisatawan-wisatawan penasaran dengan pulau tersebut dan
tertarik untuk mengunnjunginya. Seperti apa sajakah bentuk pulau-pulau unik
tersebut?
Inilah 5 bentuk pulau terunik di dunia :
1. Pulau Hati
Mungkin inilah pulau dengan bentuk yang
sangat romantic secara alami. Pulau ini bernama Pulau Galesnjak yang terdapat
di Laut Adriatik Lepas Pantai Kroasia. Banyak orang yang menyebut pulau ini
sebagai Pulau Kekasih karena berbentuk hati yang merupakan lambing cinta.
Pulau ini dimiliki secara pribadi, di pulau
ini penuh dengan tanaman dan pohon. Pada tahun 2009 ketika Google Earth
mempublikasikan foto satelit, Pulau di dekat turani ini menjadi perhatian
dunia.
2. Pulau Bumerang
Pulau ini memiliki bentuk seperti senjata
tradisional Abogirin, yaitu Bumerang. Pulau ini terdapat di Laut Cina Selatan
yang merupakan bagian dari Kepulauan Spratly.
3.Pulau Sperma
Pulau yang sangat cantik ini memiliki
bentuk seperti sperma. Pulau ini terdapat di laut antara jepang dan eropa,
tetapi tidak ada yang mengetahui dimana persisnya pulau ini berada.
Dari gambar ini telihat jelas pulau ini
hanya tanah dan pasir, Namun dari langit pulau ini menyerupai sperma yang
berenang di lautan luas.
4. Pulau Pohon
Pulau yang terdapat di kepulauan Scilly, di
lepas pantai Cornwall, Selatan inggris. Dari langit pulau ini terlihat seperti
sebuah pohon lengkap dengan Ranting, Batang, Daun dan bahkan dibawahnya seperti
ada tanah.
5. Pulau Ikan Pari
Pulau aebelo di laut Kattegat, Denmark ini
memiliki bentuk menyerupai ikan pari. Pulau ini terletak di sisi utara Pulau Funen.
0 komentar:
Post a Comment